beritain.id – Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin memantau tebing yang longsor di kawasan pertigaan Dago Bengkok, Kota Bandung, Jumat (12/1/2024) sore.

Tepat di dekat gundukan tanah yang anjlok, terdapat satu unit rumah warga yang dikhawatirkan ikut terperosok jika longsoran tanah lebih besar.

Baca juga:  Respon Cepat Jasa Raharja Bekasi Lakukan Jemput Bola Korban Kecelakaan Di Jababeka Cikarang Utara

Dari peristiwa longsor kali ini saja, beberapa bagian dari rumah tersebut mengalami kerusakan.

Baca juga:  ORKESTRA INTERNASIONAL Musisi Muda Jawa Barat Ikuti Audisi Youth Music Camp 2023

Bencana tanah longsor itu terjadi pada Kamis (11/1) sore. Saat hujan deras, tebing setinggi kurang lebih 10 meter di bawah The Maj Dago Apartement anjlok.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *