Bunga Bangkai

Bunga Bangkai Tumbuh Di Taman Hutan Raya Bandung

beritain.id – Ada fenomena langka di taman hutan raya insinyur haji djuanda bandung bunga bangkai tumbuh mekar dengan tinggi dua meter dan lebar delapan puluh centimeter bunga bangkai ini hanya mekar tiga sampai lima tahun sekali.

Tanaman yang mempunyai nama latin amorphophallus titanium atau bunga bangkai yang tumbuh mekar di kawasan taman hutan raya insinyur haji djuanda kota bandung tumbuhnya bunga bangkai ini adalah kali keempat sejak tahun 2006 lalu bungai bangkai dengan tinggi dua ratus tujuh centimeter dan lebar delapan puluh centimeter ini merupakan yang tertinggi dan terbesar yang tumbuh di tahura.

Laman: 1 2