Sosialisasi Bersama RRI ini sekaligus mengingatkan masyarakat untuk segera melakukan registrasi    kendaraan dan melakukan pembayaran pajak kendaraan tepat waktu untuk menghindari adanya penghapusan data Kendaraan.

Dengan kegiatan tersebut diharapkan dapat meningkatkan dan mendorong motivasi kepada masyarakat pelaksanaan registrasi ulang/pengesahan/perpanjangan STNK, pembayaran PKB dan SWDKLLJ menyampaikan kinerja Jasa Raharja Perwakilan Indramayu selama periode tahun 2022.

Baca juga:  Jelang Nataru, Jasa Raharja Cek Kesehatan Pengemudi Angkutan Umum di Terminal Bekasi

Semoga dengan silaturahmi kali ini, sinergi antara kedua belah pihak semakin baik.  Koordinasi tersebut membahas peningkatan pelayanan bagi korban Laka Lantas. Jasa  Raharja selaku Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan terus selalu mendukung dan berinovasi guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *