“Ada angklung dan tarian itu kami yang tentukan, dan alhamdulillah mendapatkan juara di tingkat internasional, ” jelasnya.

Keikutsertaan SMPN 7 Kota Bandung dalam event internasional di bidang seni budaya ini, sudah yang ke-tujuh kalinya.

“Tujuh kali kita ikut serta event internasional ini, dan ini baru dilakukan offline, karena dua tahun lalu sempat off akibat pandemi covid-19, ” jelasnya.

Baca juga:  Beranda Berita Pemerintahan Indeks Keterbukaan Informasi Publik Jawa Barat 2023 Tertinggi Nasional

Salah satu perwakilan peserta, Syaqila yang membawakan tari dan solo memainkan biola dengan tema lagu Sunda, mengaku sangat senang dengan hasil memuaskan di tingkat internasional ini.

Baca juga:  Giat Pengobatan Gratis dan MUKL di Rest Area Tol Cipali KM 102 Kabupaten Subang dalam rangka Kegiatan PAM Lebaran 2023

“Terima kasih guru yang hampir setahun ini mengajari kami, sebelum kami tampil di event internasional ini, kami bangga, ” papar Syaqila.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *