“Untuk kambing dan domba juga nanti mendapat vaksinasi, sambil berjalan. Yang sakit tidak divaksin, tapi kita obati. Jadi vaksin untuk hewan yang masih sehat,” ujar Iwan

Iwan berharap, pemerintah pusat menambah jatah vaksin untuk Kabupaten Bogor.

Baca juga:  Jenazah Almarhum Eril Akan Dimakamkan di Pemakaman Keluarga

Iwan memperkirakan butuh sekitar 20 ribu vaksin dan vaksin tersebut hanya ada dari pemerintah pusat.

“Kami masih mendata terus jumlahnya, kalau perkiraan kebutuhan mungkin mencapai 20 ribu dosis, karena hewan ternak di kita banyak.

Baca juga:  Berandalan Bermotor Kembali Bikin Ulah

“Mudah-mudahan ada tambahan yang kita terima, sehingga hewan yang belum kena PMK bisa kita antisipasi dengan vaksin,” jelas Iwan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *