Kualitas produk yang dihasilkan tidak kalah dari produk UMKM, Pemprov Jawa Barat pun mendukung kemandirian pesantren dari program ini sehingga pesantren bisa menghapus biaya pendidikan bagi santri tanpa kesulitan dana.

Baca juga:  Hari Pertama Berdinas, Gubernur Ridwan Kamil Pimpin Rapat dengan Kepala Perangkat Daerah

“Pesantren yang mengikuti program One Pesantren One Product Se-Jawa Barat saat ini bertambah hingga 270 pesantren, dari total yang sudah ada sebanyak 2.574 pesantren lulusan program OPOP di Jabar, yang berhasil naik kelas sebagai pesantren mandiri secara ekonomi” Ujar Emil.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *